FOKUS FISIKA » Gerak Melingkar http://fokusfisika.com Fokus Belajar Fisika Thu, 19 Oct 2017 15:27:06 +0000 en-US hourly 1 http://fokusfisika.com/wp-content/uploads/2016/09/logo-173x300.png » Gerak Melingkar http://fokusfisika.com 32 32 Contoh Soal dan Pembahasan Hubungan antar Roda http://fokusfisika.com/contoh-soal-dan-pembahasan-hubungan-antar-roda/ http://fokusfisika.com/contoh-soal-dan-pembahasan-hubungan-antar-roda/#comments Sun, 12 Mar 2017 14:48:39 +0000 http://fokusfisika.com/?p=635 Pengertian hubungan antar roda adalah hubungan gerak melingkar antar roda yang menyebabkan roda lainnya ikut bergerak. Hubungan gerak antara roda satu dengan yang lainnya terjadi dalam gerak melingkar. Ada bermacam-macam hubungan antar roda yaitu terhubung sepusat(seporos), terhubung tali, dan saling bersinggungan. Hubungan antar roda dipelajaran fisika sma sering keluar pada soal ujian nasional. Contoh soal dan pembahasan hubungan antar roda akan dibahas dengan mudah di web fokusfisika.com. Soal pada web fokusfisika.com tentang hubungan antar roda mengacu pada soal ulangan harian, ujian tengah semester, ujian akhir semester, UN, USBN, UNBK, SBMPTN dan soal ujian masuk perguruan tinggi. Berikut beberapa soal dan pembahasan hubungan antar roda.

Contoh Soal 1 : Soal UN Fisika SMA tahun 2013
Perhatikan gambar!
hubungan antar roda
Jari-jari Roda A = 20 cm, roda B = 5 cm, dan roda C = 25 cm, pada saat roda A berputar dengan kecepatan anguler 25 rad.s-1, kecepatan anguler roda B adalah ….
A. 5 rad.s-1
B. 20 rad.s-1
C. 25 rad.s-1
D. 80 rad.s-1
E. 100 rad.s-1

Pembahasan :
Roda A dan roda B dihubungkan tali sehingga memiliki kecepatan linear yang sama :
\begin{aligned}
v_A &= v_B \\
\omega _A \cdot R_A &= \omega _B \cdot R_B \\
25 \cdot 20 &= \omega _B \cdot 5 \\
\omega _B &= 100 \quad \textrm{rad.s}^{-1}
\end{aligned}

Jawaban : E

Contoh Soal 2 : Soal UN Fisika SMA tahun 2013
Perhatikan gambar!
hubungan antar roda fisika
Sistem roda berjari-jari RA = 2 cm; RB = 4 cm; dan RC = 10 cm dihubungkan seperti gambar. Roda B diputar 60 putaran permenit, maka laju linier roda C adalah ….
A. 8\(\pi \) cm.s-1
B. 12 cm.s-1
C. 12\(\pi \) cm.s-1
D. 24 cm.s-1
E. 24\(\pi \) cm.s-1

Pembahasan :
Frkuensi roda B :
\begin{aligned}
f &=\frac{n}{t} \\
&=\frac{60}{60} \\
&= 1 \quad \textrm{Hz}
\end{aligned}

Kecepatan anguler roda B :
\begin{aligned}
\omega &=2\pi f \\
&=2\pi \cdot 1 \\
&= 2\pi \quad \textrm{rad.s}^{-1}
\end{aligned}

Kecepatan anguler roda A :
\begin{aligned}
v_B &= v_A \\
\omega _B \cdot R_B &= \omega _A \cdot R_A \\
2\pi \cdot 4 &= \omega _A \cdot 2 \\
\omega _A &= 4\pi \quad \textrm{rad.s}^{-1}
\end{aligned}

Laju linier roda C :
\begin{aligned}
v_C &= v_A \\
v_C &= \omega _A \cdot R_A \\
v_C &= 4\pi \cdot 2 \\
\omega _A &= 8\pi \quad \textrm{cm.s}^{-1}
\end{aligned}

Jawaban : E

Contoh Soal 3 : Soal UN Fisika SMA tahun 2013
Perhatikan gambar!
contoh soal hubungan antar roda
Jari-jari roda A sama dengan jari-jari roda B sebesar R. Sedangkan jari-jari roda C = \(\frac{1}{2}R \). Bila roda A diputar dengan laju konstan 10 m.s-1, maka kecepatan linier di roda B adalah ….
A. 5 m.s-1
B. 10 m.s-1
C. 15 m.s-1
D. 20 m.s-1
E. 25 m.s-1

Pembahasan :
Laju roda A = laju roda C = 10 m.s-1
Kecepatan anguler roda C = kecepatan anguler roda B karena roda C dan roda B seporos(sepusat).
\begin{aligned}
\omega _C &= \omega _B \\
\frac{v_C}{R_C} &=\frac{v_B}{R_B} \\
\frac{10}{\frac{1}{2} R} &=\frac{v_B}{R} \\
v_B &= 20 \quad \textrm{m.s}^{-1}
\end{aligned}

Jawaban : D

]]>
http://fokusfisika.com/contoh-soal-dan-pembahasan-hubungan-antar-roda/feed/ 0
Pembahasan Soal UN Fisika 2016 no 8 tentang Gerak Menikung di Jalan Datar http://fokusfisika.com/pembahasan-soal-un-f2016-fisika-no-8-tentang-gerak-menikung-di-jalan-datar/ http://fokusfisika.com/pembahasan-soal-un-f2016-fisika-no-8-tentang-gerak-menikung-di-jalan-datar/#comments Mon, 19 Dec 2016 08:06:39 +0000 http://fokusfisika.com/?p=564 Pembahasan Soal UN Fisika 2016 – Pembahasan soal UN tahun 2016 mata pelajaran Fisika no 8 tentang gerak menikung di jalan datar kasar materi pelajaran fisika kelas X.

Mobil melaju pada sebuah tikungan jalan raya di posisi seperti terlihat pada gambar di bawah ini!

mobil melaju pada sebuah tikungan

Koefisien gesekan statik antara roda dan jalan 0,4 (percepatan gravitasi 10 m.s-2). Agar mobil tidak keluar jalur, kecepatan maksimum yang diperbolehkan adalah ….
A. \(\sqrt{10}\) m.s-1
B. \(2\sqrt{10}\) m.s-1
C. \(4\sqrt{10}\) m.s-1
D. \(5\sqrt{10}\) m.s-1
E. \(6\sqrt{10}\) m.s-1

Pembahasan Soal UN Fisika 2016 :

Menggunakan rumus singkat untuk mobil yang melaju pada tikungan kasar.
\begin{aligned}
v & = \sqrt{\mu\cdot g \cdot r} \\
& = \sqrt{0,4\cdot 10 \cdot 40} \\
& = \sqrt{160} \\
& = 4\sqrt{10} \quad \textrm{m.s}^{-1}
\end{aligned}

Jawaban Soal UN Fisika no 8 : C

]]>
http://fokusfisika.com/pembahasan-soal-un-f2016-fisika-no-8-tentang-gerak-menikung-di-jalan-datar/feed/ 0
Pembahasan Soal UN 2016 Fisika no 5 http://fokusfisika.com/pembahasan-soal-un-2016-fisika-no-5/ http://fokusfisika.com/pembahasan-soal-un-2016-fisika-no-5/#comments Mon, 14 Nov 2016 02:35:25 +0000 http://fokusfisika.com/?p=482 Pembahasan soal UN tahun 2016 mata pelajaran Fisika SMA nomor 3.

Tiga buah roda yaitu A (jari-jari = 20 cm) roda B (jari-jari = 40 cm), dan roda C (jari-jari = 20 cm, dihubungkan seperti gambar.

Jika roda A berputar, maka perbandingan kecepatan sudut roda A, B dan C adalah ….
A. 1 : 1 : 1
B. 1 : 2 : 1
C. 1 : 4 : 1
D. 2 : 1 : 2
E. 4 : 1 : 4

Pembahasan :
\begin{aligned}
\omega _A R_A &= \omega _B R_B \\
\omega _A 0,2 &= \omega _B 0,4 \\
\frac{\omega _A}{\omega _B} &= \frac{0,4}{0,2} \\
&= \frac{2}{1} \\
\end{aligned}

\begin{aligned}
\omega _B R_B &= \omega _C R_C \\
\omega _B 0,4 &= \omega _C 0,2 \\
\frac{\omega _B}{\omega _C} &= \frac{0,2}{0,4} \\
&= \frac{1}{2} \\
\end{aligned}

Jadi perbandingan \(\omega _A : \omega _B : \omega _C = 2 : 1 : 2\)
Jawaban : D

]]>
http://fokusfisika.com/pembahasan-soal-un-2016-fisika-no-5/feed/ 0
Hubungan antara Besaran Gerak Melingkar dan Gerak Lurus http://fokusfisika.com/hubungan-antara-besaran-gerak-melingkar-dan-gerak-lurus/ http://fokusfisika.com/hubungan-antara-besaran-gerak-melingkar-dan-gerak-lurus/#comments Sat, 05 Nov 2016 22:48:48 +0000 http://fokusfisika.com/?p=434 Hubungan antara perpindahan linear \(\Delta x \) dan perpindahan sudut \(\Delta \theta \) dinyatakan sebagai :

\(\theta (\textrm{rad}) = \frac{x}{r} \) atau \(x = r\theta \)

dengan r adalah jarak partikel ke pusat lingkaran.

 

Hubungan antara kecepatan linear dan kecepatan sudut.

Untuk perpindahan linear \(\Delta x \) sepanjang busur lingkaran, kecepatan liniear v dinyatakan oleh :

\(v=\frac{\Delta x}{\Delta t} \)

Untuk jari-jari lingkaran sebesar r, diperoleh \(\Delta x = r \Delta \theta \). Sehingga :

\(v=\frac{\Delta x}{\Delta t} = \frac{r\Delta \theta}{\Delta t} \)

Karena \(\frac{\Delta \theta}{\Delta t} = \omega \), maka hubungan antara v dan \(\omega \) :

\\(v = r\omega \)

Persamaan di atas menyatakan bahwa untuk kecepatan sudut \(\omega \) yang tertentu, kecepatan linear v sebanding dengan jarak titik dari pusat lingkarannya r. Makin jauh suatu titik dari pusat lingkaran, makin besar kecepatan linearnya.

Contoh Soal :
Sebuah kipas listrik berputar sebanyak 45 putaran per menit. Jika ujung kipas berada 24 cm dari sumbu putarnya, tentukan kecepatan tangensial ujung kipas.

Jawab :

\(\omega = 45 \textrm{putaran/menit} = 45\times \frac{2\pi \textrm{rad}}{60 \textrm{s}} = \frac{3\pi}{2} \quad \textrm{rad/s} \)

Jarak ujung kipas dari sumbu putar r = 24 cm, sehingga kecepatan tangensial v adalah :
\latex v = r\omega = 24\cdot \frac{3\pi}{2} = 36\pi \quad \textrm{cm/s} $

]]>
http://fokusfisika.com/hubungan-antara-besaran-gerak-melingkar-dan-gerak-lurus/feed/ 0
Contoh Soal dan Latihan Bab Gerak Melingkar http://fokusfisika.com/contoh-soal-dan-latihan-bab-gerak-melingkar/ http://fokusfisika.com/contoh-soal-dan-latihan-bab-gerak-melingkar/#comments Wed, 05 Oct 2016 07:48:09 +0000 http://fokusfisika.com/?p=405 Berikut ini link contoh soal dan latihan bab gerak melingkar.

DOWNLOAD DI SINI.

]]>
http://fokusfisika.com/contoh-soal-dan-latihan-bab-gerak-melingkar/feed/ 0